Sabtu, 28 Juli 2012

Android

Android, turunan Linux, rasanya di masa yang tidak terlalu lama akan sangat mendominasi OS ponsel. Dan, tidak sulit untuk membayangkan OS ini akan menyeberang ke PC, laptop dan tablet.
Apa arti bagi pengembang? Integrasi semua piranti keras akan semakin mudah direalisasi. Dengan core C++/Qt atau sekelas akan tetap mendapat tempat. Sementara itu porting ke android atau iOS platform atau yang lain menjadi lebih sering dilakukan. Karena kebutuhan dan karena tekonologi sudah tersedia luas.